Cara Mudah Membuat Widget Multi Tab View Pada Blog
Cara Mudah Membuat Widget Multi Tab View Pada Blog - Selamat malam sobat blogger. Gimana kabarnya? tentunya baik-baik saja kan. Kali ini saya akan membuat artikel mengenai Cara Mudah Membuat Widget Multi Tab View Pada Blog. Multi tab widget adalah suatu keharusan widget untuk setiap blog. Ini membantu untuk mengurangi loading blog dengan menggabungkan tiga atau lebih dari tiga widget menjadi satu. Sobat mungkin telah melihat widget ini pada setiap blog yang sobat kunjungi dan bahkan di blog saya (lihat sidebar) tetapi pertanyaannya adalah bagaimana cara menambahkannya?
Jika sobat ingin menambahkan widget multi tab ini pada blog sobat, silahkan ikuti langkah-langkah dibawah ini :
- Sobat login ke akun blog sobat.
- Pilih Template =>> Edit HTML.
- Cari kode </head> dengan menekan Ctrl+F pada keyboard sobat di kotak Edit HTML.
- Jika sudah menemukannya sobat Copy kode dibawah ini, kemudian Paste tepat diatas kode </head>.
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
function tabtampil_oom(TPID, id)
{
var Tabtampil = document.getElementById(TPID);
var TTs = Tabtampil.firstChild;
while (TTs.className != "TTs" ) TTs = TTs.nextSibling;
var TT = TTs.firstChild;
var i = 0;
do
{
if (TT.tagName == "A")
{
i++;
TT.href = "javascript:tabtampil_ubah('"+TPID+"', "+i+");";
TT.className = (i == id) ? "Active" : "";
TT.blur();
}
}
while (TT = TT.nextSibling);
var Halamans = Tabtampil.firstChild;
while (Halamans.className != 'Halamans') Halamans = Halamans.nextSibling;
var Halaman = Halamans.firstChild;
var i = 0;
do
{
if (Halaman.className == 'Halaman')
{
i++;
if (Halamans.offsetHeight) Halaman.style.height = (Halamans.offsetHeight-2)+"px";
Halaman.style.overflow = "auto";
Halaman.style.display = (i == id) ? 'block' : 'none';
}
}
while (Halaman = Halaman.nextSibling);
}
function tabtampil_ubah(TPID, id) { tabtampil_oom(TPID, id);
}
function tabtampil_inisial(TPID) { tabtampil_oom(TPID, 1);
document.write('');}
//]]>
</script>
- Simpan Template.
- Kemudian pilih Tata Letak =>> Tambahkan Gedget.
- Pilih HTML/Javascript.
- Kemudian Copy kode dibawah ini dan Paste di kolom HTML/Javascript.
<style type="text/css">
div.TabTampil div.TTs
{height: 24px; overflow: hidden; }
div.TabTampil div.TTs a:hover, div.TabTampil div.TTs a.Active
{ background-color: #eee; }
div.TabTampil div.Halamans
{ clear: both; border: 1px solid #fff; overflow: hidden; background-color: #ffffff;}
div.TabTampil div.Halamans div.Halaman
{ height: 100%; padding: 0px; overflow: hidden; }
div.TabTampil div.Halamans div.Halaman div.Alas
{ padding: 3px 5px; }
div.TabTampil div.TTs a
{ border-left:1px solid #eee; border-right:1px solid #eee; border-top:1px solid #eee; border-bottom:0px solid #eee; float: left;
display: block; width: 95px; text-align: center; vertical-align: middle; height: 24px; padding-top: 3px; text-decoration: none; font-family: "Arial", Serif;
font-size: 11px; font-weight: 900; color: #000000}
</style>
<form action="tabtampil.html" method="get">
<div id="TabTampil" class="TabTampil">
<div style="width: 300px;" class="TTs"> <a>Tab 1</a> <a>Tab 2</a> <a>Tab 3</a></div>
<div style="width: 300px; height: 300px;" class="Halamans">
<div class="Halaman">
<div class="Alas">
<br/>
Taruh content Tab 1 disini
</div>
</div>
<div class="Halaman">
<div class="Alas">
<br/>
Taruh content Tab 2 disini
</div>
</div>
<div class="Halaman">
<div class="Alas">
<br/>
Taruh content Tab 3 disini
</div>
</div>
</div>
</div>
</div></form>
<script type="text/javascript">tabtampil_inisial('TabTampil');</script>
- Simpan HTML/Javascript.
Catatan :
- Kode yang berwarna Merah adalah kode warna untuk Tab.
- Kode yang berwarna Biru adalah kode warna untuk Border dan background Main Body Widget.
- Kode yang berwarna Orange adalah kode warna untuk Border Tab.
- Kode yang berwarna Ungu adalah kode warna untuk Tulisan.
Sekian info yang dapat saya sampaikan untuk sobat mengenai Cara Mudah Membuat Widget Multi Tab View Pada Blog. Semoga Artikel yang saya buat ini dapat bermanfaat untuk sobat. Jika sobat mengalami kesusahan dalam pemasangan, jangan sungkan-sungkan untuk bertanya di kolom komentar. Salam Blogger.
Ditulis Oleh : Unknown ~ Mari Berbagi
Sobat sedang membaca artikel tentang Cara Mudah Membuat Widget Multi Tab View Pada Blog. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya
Gan, klo ganti warna teks nya gmna?
BalasHapusVisit back : http://mahografauzan.blogspot.com
wah thanks ya sob ^^ membantu ane nih
BalasHapusvisit back : jordanvengeance.blogspot.com
cara naruh content nya agar dapat masuk ke multi tab gimana bang ?
BalasHapusmemberatkan blog gak ya? coba dulu ah
BalasHapusgan kok giniannya gk ada yah < /head>.
BalasHapustolong dong, cara naruh kontennya dimana dan bagaimana caranya?
BalasHapus
BalasHapusmas, tolong cara meletakkan kontennya bagaimana ?
sebelumnya makasih nie untuk infonya tapi z masih bingung cara menganti warnanya nie mohon bantuannya .....
BalasHapushttp://www.bacore.blogspot.com
http://bouya.co.nr
apa sebenernya yang perlu kita paste ke dalam gegdet tambahan itu...??kok punya saya gak mau muncul..tolong infonya...
BalasHapus>> HOKIMARKET.COM <<
BalasHapus( Jual Produk Kosmetik, Obat Kesehatan, Obat Kuat Dan Alat Bantu )
Produk-Produk yang kami tawarkan merupakan produk bermutu dan berkualitas. Kami berpengalaman 10 tahun dan kami sudah banyak pelanggan, baik di indonesia maupun luar nengri.
Bahkan meraka tidak ragu untuk ikut serta memasarkan produk kami dan menjadi Agen / reseller produk kami.
Website : HOKIMARKET.COM
ADULT SHOP PRIA ::
* Vagina Senter / Menambah Kenikmatan Dalam Onani Anda
* Boneka Full Body Asli Cantik
* Vagina Getar Goyang Suara
* Vagina Pinggul Getar Goyang Suara
* Vagina Elektrik Bulu Getar
* Alat Bantu Sex Vagina Getar
ADULT SHOP WANITA ::
* Penis Elektrik Telor Tempel
* Penis Mutiara Maju Mundur
* Penis Elektrik Ikan Pinggang
* Penis Silikon Elektrik Getar Goyang
* Alat Bantu Sex Penis Tekuk Silikon
* Alat Bantu Vibrator Multi Use Scent
PRODUK LAIN-LAIN
* VIMAX Herbal (Pembesar Dan Perpanjang Penis Hingga 3-6cm)
* Celana Hernia Magnetik
* Obat Perangsang Sex Wanita_5 Manit
* Pil Pembesar Payudara (Breast Lift-Up Beauty)
* HAIR REMOVAL "Obat Perontok Bulu" Permanen
* Obat Peninggi Badan USA No.1 (Obat Paten)
* Pemutih Muka / Ketiak / Selakangan
* Penghilang Tato / Bekas Luka
* Obat Penghilang Jerawat, Komedo, Bopeng
>> Dan Masih Banyak Produk Kami Yang Lainnya.....
Jika anda berminat dengan produk-produk kami, Silahkan hubungi kami.
Untuk Lebih Jelasnya Silahkan Kunjungi website Kami : HOKIMARKET.COM
*** Salam by HOKIMARKET.COM ***
Thx Artikelnya muatep, dan aku coba di terapin di blogku dan berhasil
BalasHapusgan cara masukin contentnya pake apa? html apa langsung judul widgetnya?
BalasHapuswkwkw, cuma modal copas. payah
BalasHapusPermisi gan, kalau mau nambahin Tab nya jadi 4 atau lebih bagaimana ya?
BalasHapusSaya coba kok cuman bisa 3 Tab doang ya?
Mohon pencerahannya, sebelumnya terima kasih
thanks gan,.. udah ane pakek disini http://tulisan-kaktegar.blogspot.com/
BalasHapussuram
BalasHapuscara yg langsung bikin widget ada kan ya gak pakai oprek template? :)
BalasHapussangat bermanfaat sekali sob
BalasHapusLangsung dipraktekkan, terima kasih ilmunya mas!!
BalasHapusJangan lupa kunjungan dan komentar balik di blog dofollow aku ya, aku tunggu...!!
cara menambahkan menu nya gmn bos ? mau tambhin beberap menu lagi ga hanya 3 ?
BalasHapustinggal tambahkan saja,brp yang di inginkan,apa yg agan maksud spt py saya? coba cek di sini http://dewaselaluonline.blogspot.com/
Hapustap1 tab2 tab3 itu untuk nama labelnya ya gan..?
BalasHapuscobba cek hasil nya py saya,klo suka ntar saya ajarin gan
Hapusdi sini http://dewaselaluonline.blogspot.com/
dalwa-dakwah.blogspot.com
BalasHapusTerimakasih banyak sob, sangat membantu sekali artikelnya..
BalasHapusFoto Bugil ABG
BalasHapusMajalah Dewasa
Foto Hot Igo
Obat Bius Cair
Obat Bius Hirup
Obat Bius Spray
Obat Bius Serbuk
Obat Tidur
Obat Pembesar Penis
Perangsang Wanita
Alat Bantu Sex Pria
Alat Bantu Sex Wanita
Obat Bius Asli
maaf mau tanya, Taruh content Tab 3 disini maksudnya apa ya ?
BalasHapustuker link yuk di : http://nukeshopbekasi.blogspot.co.id/2014/09/tukar-link-alias-backlink-gratis-mau.html
Terimakasih
Terimakasih atas informasinya. Silahkan berkunjung ke blog saya Doa Ibu Blog
BalasHapusSaya bingung meletakkan kontenya gmana???
BalasHapusCek : http://paijokun.blogspot.com/
Aku Masih Bingung
BalasHapusBingung NIh -_-
BalasHapusLagi Tren dan Populer